Diposting oleh:

PTS & STS SMP Ganjil 2024/2025

Bismillahirrahmanirrahim

Alhamdulillah, SMPIT Ibnu Sina Makassar telah melaksanakan Penilaian Tengah Semester (PTS) dan Sumatif Tengah Semester (STS) semester ganjil tahun pelajaran 2024/2025. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa SMPIT Ibnu Sina, mulai dari kelas 7, 8, 9, dan Boarding School. Kegiatan ini merupakan agenda rutin yang dilaksanakan oleh sekolah untuk menguji pemahaman siswa setelah beberapa bulan mengikuti proses pembelajaran.

Kegiatan PTS dan STS di SMPIT Ibnu Sina dilaksanakan selama satu pekan, yakni pada tanggal 17 – 20 September, kemudian dilanjutkan pada tanggal 23 September 2024. Kegiatan PTS bagi siswa kelas 9 dilaksanakan secara online melalui aplikasi testportal. Adapun kegiatan STS bagi siswa kelas 7 dan 8 dilaksanakan secara lisan, tulisan, maupun praktek, disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing mata pelajaran.

Berkat kerja sama yang baik antara peserta didik, tenaga pendidik, serta orang tua, Alhamdulillah Kegiatan PTS dan STS ini dapat berjalan dengan lancar. Semoga kegiatan ini tidak hanya menjadi bahan evaluasi bagi siswa agar dapat meningkatkan prestasinya, tapi juga menjadi bahan motivasi untuk tenaga pendidik agar senantiasa meningkatkan semangat dalam mendidik siswa.

BeritaUjian Lainnya

IMG-20250416-WA0056
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Berkebun di Lahan Terbatas: Sekolah Kami Menanam dengan Hidroponik
IMG-20250416-WA0041
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Sosialisasi Konservasi Air SDIT Ibnu Sina Makassar
IMG-20250416-WA0032
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Sosialisasi Konservasi Energi: Menjaga Amanah Allah, Merawat Bumi
photo_1_2025-01-25_10-16-59
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
ILC 2024: Membentuk generasi bernalar, berempati dan berdedikasi kepada sekolah, organisasi dan masyarakat
IMG_20250131_223430_094
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Mengenal dan Mencintai Budaya Lokal Melalui Pameran P5